AD (728x90)

Sabtu, 08 Februari 2014

Cara mengembalikan file atau folder tersembunyi di windows xp

Share it Please

Cara mengembalikan file atau folder tersembunyi di windows xp  tidaklah sulit, dimana anda perlu kembali ke tempat dimana anda menyimpan file/folder tersebut dan untuk proses pengembalian file/folders tersebut anda perlu melakukan beberapa hal berikut ini :
  1. Sekarang masuk ke folder dimana anda menyimpan file/folder yang di hidden itu, contoh saya buka My folder dimana saya sempat menghidden beberapa file dan folder disana.
  2. Setelah itu pilih tab Tools tepat diatas address bar, lalu pilih Folder Options
  3. Sekarang muncul jendela baru yaitu jendela folder options, disini anda perlu rubah sesuatu yakni Pilih tab View dan untuk Advanced Settings pilih Show hidden files and folders kemudian klik Ok
  4. Sekarang lihat kembali folder dimana anda menyembunyikan file/folder yang di hidden, lalu lihat perbedaannya, file atau folder yang tersembunyi berbeda warnanya yaitu agak buram.
  5. Selesai. 

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

0 komentar:

Posting Komentar

© 2013 Indahnya Berbagi. All rights resevered. Designed by Templateism